SENSASI HILODAY YANG BERBEDA


Hari ini aku mengajak temanku  berasal dari papua yang saat ini berkuliah di solo, memperkenalkan dia tentang indahnya pantai jember. Biarpun kami berdua berbeda suku, ras dan agama tatap saja kami selalu menjaga dan saling torelansi. Ini adalah salah satu hal yang menurutku sangat unik, ternyata traveling bersama teman yang berbeda budaya, ras dan agama malah sangat seru. Maka dari itu kita sebagai anak bangsa harus saling bergandengan tangan dan saling menghormati. Kita itu sodara dari sabang sampai merauke  Kami  sangat mencintai bangsa indonesia dan memahami pancasila.

Berhubung kami sangat menyukai traveling tetapiii ?? dompet tidak memenuhi dompet. Maka dari itu kami memutuskan untuk holiday di suatu tempat yang bernama PAPUMA BEACH ini adalah salah satu wilayah yang paling unik, keren dan seru. Tepat tersebut berada di kab JEMBER, jawa timur.

Biarpun jember merupakan wilayah yang berada di ujung pulau jawa timur dekat lumajang. Tetapi keindahannya tak kalah menarik di pantai lainnya.  kalian harus tahu adalah pantai ini bukan untuk berenang tapi PAPUMA BEACH ini merupakan pantai selatan yang mana dilarang berenang.

Sebelum memasuki area pantai kami sudah di sambut dengan beberapa bukit -bukit gunung sebelah kanan dan sebelah kiri sawah, perkebunan. Memang sih masuk area pantai harus melewati dua hal itu dan jalan yang rusak membuat kami tetap bersemangat untuk meneruskan perjalanan menuju PAPUMA BEACH, jarak tempunya sekitar 1km. jangan putus asa dulu , awalnya saya sangat mengeluh melewati jalan yang rusak yang dipenuhi dengan jalan yang berbatu.

Berhubung kami berdua niatnya treveling dengan uang saku yang pas-pasan yaa udah di tempuh saja demi ingin melihat keindahan dari PAPUMA BEACH.

Setelah menempuh area yang lumayan ekstrim, kami menemukan pintu masuk PAPUMA BEACH yang mana kami berdua harus membeli karcis masuk area BEACH. Kami hanya di rogok kocek sekitar Rp.15.000 per/ orang itu untuk hari biasa.

setelah itu kami  diarahkan ke jalan menuju BEACH, tenang aja dari penjualan karcis jalannya udah enak kok malah aspalan. Sebelum kami sampai di BEACH wahhh dengan hebohnya kami berdua melewati tanjakan yang tinggi dan di sambut dengan pemandangan yang begitu indah dari tebing. Sayangnya kami tak bisa mengambil photo dikarenakan kami sudah tidak sabar lagi untuk ingin melihat lebih dekat keindahan PAPUMA BEACH.

Sepanjang perjalan kami harus berhati-hati dikarenakan banyaknya monyet-monyet yang berkeliaran di jalan menuju pantai. Asik.  tidak hanya bisa melihat pantai  saja tapi kami juga bisa menikamati binatang yang berkeliaran di samping jalan yang sedang berkumpul moyet itu juga sedang menunggu makanan dari sesorang yang ingin memberikan makanan. Sayangnya, kami hanya mambawa permen dan mineral water doang. Yahh bukan rejeki monyet itu dong. ternyata ada beberapa orang yang memberikan makanan kepada monyet.

setelah melewati jalan yang di penuhi monyet yang sedang berburu makanan. Kami langsung di sambut dengan aroma angin laut pantai barat. Di situ kami langsung memakirkan kendaraan bermotor. Sepanjang jalan pantai ada banyak pilihan warung makan khusus ikan bakar dan menu andalan seafood  yang langsung di kolalah oleh warung tersebut. Kami tidak mampir untuk makan seafood atau mencobanya di karenakan teman saya tidak mengomsumsi seafood. Sangking capeknya di perjalanan kami langsung menikmati air kelapa yang baru di buka. Emmhh segar banget, dan di temani dengan  melihat suasana BEACH yang indah yang indah, it's verry perfect. ALLAH SWT selalu adil. Kami tidak hanya menikmati suasana pantai, setelah selesai minum air kelapa kami langsung bersemangat lagi untuk mulai menyelesaikan misi kami. Salah satunya misi kami dengan berphoto dan mengabadikan momentum THAT PAPUMA BEACH.



ini adalah hasil dari foto-foto in PAPUMA BEACH

bagian atas tebing, oh iaa bagi kami yang suka berfoto-foto di tempat ini merupakan salah satu tempat yang banyak pemandangan indah. jadi bagi pencinta selfi pantai ini recomended bagi kami.






cocok banget untuk menjadi tempat peristirahatan, menikmati indahnya pantai, sambil menikmati suasana dan aroma pantai 




kalau foto ini kami  berdua harus menaiki tebing dulu, sampai di ujung tebing kami melihat semua pemandangan dari tebing 







 The last momen perjalanan yang di tunggu kami berdua dengan melihat sunrice di PAPUMA BEACH. tidak ketinggalan kami berfoto-foto untuk mendapatkan hasil foto yang bagus untuk di pajang ke media sosial. Bahwasannya, Pantai PAPUMA merupakan pantai yang sangat indah biarpun jauh dari kota-kota besar, justru keindahan/ wisata yang keren-keren berada di daerah yang belum terjakau.  


Traveling tidak akan menjadi penghabat bagi kami berdua, biarpun kami tidak memiliki isi dompet yang cukup, itu  tidak dapat menghalangi kami untuk traveling. karena kami percaya bahwasannya traveling di daerah itu sangat luarbiasa apalagi indonesia kaya dengan alamnya dan keindahan. pantai ini adalah salah satu bukti  keindahan dari negara Indonesia 

#gramediaholidayseason 

Crystalaw.blogger.com

Menulis bagi saya adalah sebuah ungkapan hati dan pikiran yang tidak dapat diungkapkan dengan kata-kata yang indah. Menulis menjadi temanku dan cara untuk mencari sebuah ketenangan dalam jiwa.

2 comments: